Video - ANTARA News bali

Menhub sebut Terminal VVIP Bandara Ngurah Rai jadi ikon baru Bali

ANTARA - Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi, Rabu (27/7), kembali  meninjau pembangunan Terminal VVIP Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai, Bali. Dia menyebut gedung yang akan menyambut para kepala negara anggota G20 pada November mendatang akan menjadi ikon baru bagi Bali. (Pande Swandikha/Denno Asmara/Nusantara Mulkan)