Jakarta (Antara Bali) - Seorang wanita dari Gaza, Palestina, yang berusia 40 tahun telah melahirkan 69 anak selama pernikahannya dengan sang suami.
Namun, kepada kantor berita Gaza Al-An, sang suami dengan pedih harus mengabarkan bahwa istri tercintanya itu telah meninggal dunia enam hari lalu, Minggu.
Berdasarkan statistik global, ibu berusia 40 tahun yang sudah tiada itu adalah wanita paling subur di dunia, demikian laman Al Arabiya. (WDY)