Video - ANTARA News bali

IPU ke-144 jadi penanda harapan baru ekonomi tanah air

ANTARA - DPR bersama Pemerintah Provinsi Bali mengadakan rapat kordinasi tertutup membahas persiapan Bali sebagai tuan rumah Inter Parliamentary Union  (IPU) ke-144 yang akan digelar pada 20-24 Maret mendatang, Penyeenggaraan IPU dan KTT G20 pada Oktober nanti akan mengangkat citra Bali dan Indonesia di mata dunia, sekaligus menjadi penanda harapan baru ekonomi di tanah air, yang berkembang seiring meningkatnya kunjungan dari mancanegara.  (Pande Gede Yudha Swandikha/Chairul Fajri/Rinto A Navis)