Ketua Umum DPP Partai Demokrat Susilo Bambang Yudhoyono menyampaikan pidato sambutannya saat membuka Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Partai Demokrat di Hotel Lombok Raya, Mataram, NTB, Senin (8/5). Rakernas yang berlangsung hingga 9 Mei 2017 itu bertemakan 'Rapatkan Barisan, Gerakkan Mesin Partai Menuju Kemenangan Pilkada 2018 dan Pemilu 2019' yang dihadiri oleh sebanyak 2.621 pengurus dan anggota Partai Demokrat dari seluruh Indonesia. ANTARA FOTO/Ahmad Subaidi/wdy/17.