Ketua Dewan Kehormatan PAN Amien Rais (kedua kanan) mengangkat tangan bersama Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan (tengah), dan Ketua Majelis Pertimbangan Partai (MPP) PAN Soetrisno Bachir (kedua kiri) dalam penutupan Kongres IV Partai Amanat Nasional (PAN) di Hotel Westin, Nusa Dua, Bali, Senin (2/3). Dalam penutupan kongres tersebut, ketua umum PAN yang baru menyebutkan agenda kerja PAN lima tahun ke depan, serta rencana pembentukan formatur untuk menyusun kepengurusan DPP PAN 2015-2020. ANTARA FOTO/Rosa Panggabean/wdy/15.