Bali (ANTARA) - Sejumlah berita humaniora yang masih menarik untuk disimak serta mendapat perhatian pembaca pada Senin (22/8) mulai dari Monkeypox (cacar monyet) tak seganas COVID-19, pemerataan vaksin dan alat kesehatan, hingga Presiden RI bagikan bansos.

Berikut ini berita pilihan yang di rangkum dari laman Humaniora Antaranews.

1. Menkes pastikan Monkeypox tak seganas COVID-19

Menteri Kesehatan RI Budi Gunadi Sadikin mengimbau masyarakat untuk tetap tenang menyikapi temukan kasus perdana penyakit cacar monyet atau Monkeypox di Indonesia, sebab karakter virus yang tidak seganas SARS-CoV-2 penyebab COVID-19.

Berita selengkapnya bisa dibaca di sini

Baca juga: Menkes pastikan Monkeypox tak seganas COVID-19

2. Pemprov Riau antisipasi masuknya cacar monyet

Pemerintah Provinsi Riau mengantisipasi masuknya penyakit cacar monyet ke wilayah itu dengan melakukan sejumlah langkah.

Berita selengkapnya bisa dibaca di sini

Baca juga: Pemprov Riau antisipasi masuknya cacar monyet

3. Menkes: Pandemi tak selesai tanpa pemerataan riset dan manufaktur

Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin mengatakan penyelesaian pandemi COVID-19 perlu didukung kapasitas riset dan manufaktur kesehatan yang merata serta berkeadilan di seluruh dunia.

Berita selengkapnya bisa dibaca di sini

Baca juga: Menkes: Pandemi tak selesai tanpa pemerataan riset dan manufaktur

4. Presiden Jokowi bagikan bansos di Pasar Larangan Sidoarjo

Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan Ibu Negara Iriana menyapa para pedagang sekaligus menyerahkan bantuan langsung kepada masyarakat di Pasar Larangan, Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur, Senin.

Berita selengkapnya bisa dibaca di sini

Baca juga: Presiden Jokowi bagikan bansos di Pasar Larangan Sidoarjo

5. Meriahkan HUT Ke-77 RI, Pemkab Kediri gelar parade tumpeng

Pemerintah Kabupaten Kediri, Jawa Timur, menggelar parade tumpeng hasil bumi yang digelar dalam rangka memeriahkan HUT Ke-77 RI di area Simpang Lima Gumul (SLG) Kabupaten Kediri.

Berita selengkapnya bisa dibaca di sini

Baca juga: Meriahkan HUT Ke-77 RI, Pemkab Kediri gelar parade tumpeng

Pewarta: Andi Firdaus
Editor: Endang Sukarelawati
Copyright © ANTARA 2022