Kementerian Kesehatan Tunisia mengatakan bahwa pendaftaran vaksin akan berlaku selama setahun.
Hingga saat ini, vaksin COVID-19 Sputnik V telah terdaftar di berbagai negara yakni di Rusia, Belarus, Aljazair, Argentina, Bolivia, Serbia, Palestina, Venezuela, Paraguay, Turkmenistan, Hongaria, Uni Emirat Arab (UAE), Iran, serta Republik Guinea.
Sumber: Reuters
Baca juga: Argentina beri izin pakai darurat vaksin COVID-19 buatan Rusia
Baca juga: Staf kepresidenan Tunisia sakit setelah membuka surat mencurigakan
Baca juga: Tunisia dan Maroko pelajari pembuatan vaksin ke Bio Farma